Sang Nakhoda Capt Ali Ibrahim Optimis Kantongi Rekomendasi PKB

M Irsyad M Irsyad
Capt Ali Ibrahim saat diuji oleh Wasekjen Muhammad Hanif Dhakiri, S.Ag., M.Si. di ruang UKK Cakada kantor DPP PKB

TIDORE- pl.com, Bakal calon Gubernur Maluku utara Capt H Ali Ibrahim telah melakukan Fit and Proper Test di kantor DPP partai PKB Jl Raden Saleh Jakarta pada Rabu (5/6).

Capt Ali Ibrahim sendiri diuji langsung oleh Wasekjen Muhammad Hanif Dhakiri, S.Ag., M.Si. di ruang UKK Cakada kantor DPP PKB di jalan raden saleh jakarta pusat.

Usai Fit and Proper Test, Capt Ali menyampaikan, bahwa dirinya tetap optimis mendapat dukungan PKB, dengan segala kesiapan seluruhnya telah disampaikan ke DPP PKB untuk dipertimbangkan,” ungkap Ali.

Setelah dari PKB, Ali melaju ke beberapa partai politik yang menjadi sasarannya untuk memperoleh syarat dukungan yang nantinya akan di deklarasi bersama dalam waktu dekat bila sudah ada surat rekomendasi yang dikeluarkan partai yang mendukungnya,” singkat Ali.(mdm)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Belum ada komentar disini
Jadilah yang pertama berkomentar disini